Situs Al Imamain Al Hasanain Pusat Kajian Pemikiran dan Budaya Islam

Perbedaan Imam Hasan dengan Imam-Imam Lainnya

1 Pendapat 05.0 / 5

Meskipun semua Imam Syiah memiliki kedudukan ma’shum (terbebas dari dosa dan kesalahan), perbedaan utama antara mereka terletak pada kondisi politik dan sosial yang mereka hadapi.

“Pada masa Imam Hasan, umat Islam mengalami perpecahan besar akibat propaganda Muawiyah serta lemahnya iman sebagian masyarakat,”.

Banyak orang yang tidak lagi mendukung Imam Hasa karena pengaruh Muawiyah. Untuk menyelamatkan nyawa kaum Syiah dan mencegah pertumpahan darah lebih lanjut, beliau terpaksa berdamai dengan Muawiyah.