Situs Al Imamain Al Hasanain Pusat Kajian Pemikiran dan Budaya Islam

Al Qur'an Al Karim

Kala Musa As. Berburu Keadilan Tuhan

Kala Musa As. Berburu Keadilan Tuhan

Pada saat itu, Nabi Musa berkata, “Wahai Tuhanku, kami telah sabar dan Engkau adil. Tapi mohon jelaskanlah maksud peristiwa yang baru saja itu terjadi, agar aku tidak dalam kebingungan.”

Baca Yang lain

Kisah Sufi: Cara Rasul Mengenali Umatnya

Kisah Sufi: Cara Rasul Mengenali Umatnya Dikisahkan suatu ketika, seorang pemuda berjumpa Rasulallah Saw. dalam mimpinya.  Namun, ia terheran-heran saat pemimpin Islam dunia yang konon ramah lagi bersahaja itu, justru berbanding terbalik dengan apa yang ia dengar. Rasul berpaling muka darinya.

Baca Yang lain

Apakah hubungan shalat dengan ibadah lainnya?

Apakah hubungan shalat dengan ibadah lainnya? Apakah hubungan shalat dengan ibadah lainnya?

Baca Yang lain

Mengapa Imam Mahdi as Disebut Pasangan Al-Quran?

Mengapa Imam Mahdi as Disebut Pasangan Al-Quran? Dalam doa ziarah harian untuk Imam Mahdi as kita membaca frasa “salam atasmu, wahai syarikal Quran (pasangan al-Quran”. Apakah maksud dari ungkapan pasangan al-Quran ini?

Baca Yang lain

Kajian Ilmiah Atas Buku Panduan MUI 2

Kajian Ilmiah Atas Buku Panduan MUI 2 Penyimpangan Antara Visi Mui Dan Visi Penulis Buku

Baca Yang lain

AlQuran Bukan Produk Budaya

AlQuran Bukan Produk Budaya Nashr Hamid Abu Zaid berkata: “Esensi Al-Quran merupakan hasil dari budaya yang terbentuk selama 23 tahun dalam konteks realitas budaya masa Nabi, Al-Quran adalah tidak qadim, dengan meyakini ke-qadimannya maka akan menghalangi tadabbur dan perenungan terhadapnya

Baca Yang lain

Pemersatu Umat Perspektif Islam

 Pemersatu Umat Perspektif Islam Persatuan Islam merupakan salah satu urgensitas sejarah, sosial, dan politik kaum Muslim dan termasuk faktor-faktor terpenting kemuliaan dan kemenangan mereka di semua bidang. Sebaliknya, perselisihan dan perpecahan tidak akan memberi sesuatu kecuali kehinaan, konflik, kehancuran potensi pemikiran dan sumber kemanusiaan, serta dominasi musuh.

Baca Yang lain

Larangan Allah Mendekati Perbuatan Keji

Larangan Allah Mendekati Perbuatan Keji n-lahan sampai membuatnya terjatuh dalam perbuatan zina. Pandangan adalah salah satu pendahuluan perbuatan zina, begitu juga ketelanjangan, tidak memakai jilbab, buku, media dan film porno dan lingkungan yang buruk juga menjadi awal bagi terjerumusnya seseorang untuk berbuat zina. Seorang pria dan wanita non muhrim yang menyendiri juga merupakan faktor yang mengarahkan orang kepada zina. Di sini, ayat dengan kalimat pendek melarang semua ini.[4] Dalam riwayat-riwayat telah melarang semua ini satu perstu. Selain ayat ini yang melarang mendekati perbuatan zina, dalam ayat lain Allah Swt menyebutkan akibat dari perbuatan ini, "... Barangsiapa yang melakukan yang demikian itu, niscaya dia mendapat (pembalasan) dosa(nya), (yakni) akan dilipat gandakan azab untuknya pada Hari Kiamat dan dia akan kekal dalam azab itu, dalam keadaan terhina." (QS. al-Furqan: 68-69) Sementara tentang homo seksual atau liwath yang nasibnya seperti kaum Nabi Luth as juga telah diperingatkan dalam al-Quran. Allah Swt menyebut kaum ini dengan pengungkapan seperti pelaku israf[5], fasik[6], perbuatan keji[7] dan melampui batas[8].[9] Selain itu, akibat dari kaum ini adalah terkubur di bawah hujan batu dan kota mereka dibalik. Semua ini menunjukkan perbuatan yang mereka lakukan sangat buruk dan mendapat kemurkaan Allah Swt.

Baca Yang lain

Pentingnya Persaudaraan Ditengah Umat Islam

Pentingnya Persaudaraan Ditengah Umat Islam Dalam tema ini akan diulas tentang pentingnya persaudaraan di antara umat Islam dan faktor-faktor yang menumbuhkan persaudaran tersebut. Ajaran Islam mendorong persatuan dan solidaritas di antara kaum Muslimin tanpa memandang perbedaan ras, etnis, bahasa dan mazhab. Kongres Haji adalah manisfestasi dari perintah yang ditekankan dalam Islam itu. Umat Islam yang menyembah Tuhan Yang Maha Esa secara bersamaan menyuarakan kalimat Tauhid "La Ilaha Illa Allah" dan mempercayai risalah Nabi Muhammad Saw serta meyakini bahwa Islam adalah agama penutup. Umat Islam meyakini al-Quran sebagai kitab suci langit yang menjadi pedoman bagi mereka dalam menjalani kehidupan. Mereka menunaikan salat ke arah kiblat yang sama dan melaksanakan ibadah haji di tanah suci Mekah serta menjadikan Idul Kurban sebagai hari raya umat Islam. Selain itu, umat Islam juga mencintai keluarga Rasulullah Saw dan menghormatinya.

Baca Yang lain

Pemikiran Ekonomi dimata Syahid Shadr, mungkin ekonom lupa

Pemikiran Ekonomi dimata Syahid Shadr, mungkin ekonom lupa Kemiskinan hingga kini menjadi salah satu masalah paling pelik di dunia. Berbagai kalangan mengajukan beragam teori, sambil menyebut usulannya sebagai obat paling mujabat. Di level internasional, pada tahun 2000, UNDP mencanangkan program Pembangunan Milenium (MDGs).  Salah satu tujuan utamanya adalah pengentasan kemiskinan dengan target mengurangi angka kemiskinan hingga 50 persen pada tahun 2015. MDGs merupakan konsensus internasional untuk menanggulangi kemiskinan, kelaparan, kematian ibu dan anak, penyakit, buta aksara, diskriminasi perempuan, penurunan kualitas lingkungan hidup serta kurangnya kerjasama dunia di sektor pembangunan. Tampaknya, capaian target tersebut jauh panggang dari api. Kini, tinggal tiga tahun dari tenggat waktu target MDGs itu, namun seperempat dari populasi dunia masih hidup di bawah garis kemiskinan. Saat ini, pendapatan seperempat penduduk dunia kurang dari 1,26 dolar perhari. Lebih dari satu milyar penduduk dunia juga menderita kelaparan. Berbagai fakta menunjukkan bahwa dari waktu ke waktu, orang-orang miskin di dunia, semakin terjebak dalam lingkaran kemiskinan dan kelaparan. Ironisnya, sebagian negara yang berada dalam kubangan kemiskinan itu justru merupakan pemilik sumber daya alam yang melimpah.

Baca Yang lain

Antara Dusta dan Taqiyah, Taqiyah bukanlah Dusta

Antara Dusta dan Taqiyah, Taqiyah bukanlah Dusta Orang yang berbohong memang pantas dapat dosa. Lebih berat lagi untuk yang membuat kebohongan dengan fakta dan data-data palsu kemudian disebarkan kepada masyarakat. Tanpa konfirmasi kepada ahlinya dan tanpa konfirmasi kepada Muslim Syiah kemudian menyebutkan serangkaian kalimat yang menggiring orang pada kebencian dan ujungnya pecah persaudaraan. Bukankah Rasulullah saw menyuruh umat Islam untuk merajut ukhuwah dan tidak saling mengafirkan? Silakan buka kembali khutbah haji wada. Di situ ada pesan perdamaian untuk umat Islam dari Rasulullah saw: tidak mengafirkan atau hina sesama umat Islam.Orang yang berbohong memang pantas dapat dosa. Lebih berat lagi untuk yang membuat kebohongan dengan fakta dan data-data palsu kemudian disebarkan kepada masyarakat. Tanpa konfirmasi kepada ahlinya dan tanpa konfirmasi kepada Muslim Syiah kemudian menyebutkan serangkaian kalimat yang menggiring orang pada kebencian dan ujungnya pecah persaudaraan. Bukankah Rasulullah saw menyuruh umat Islam untuk merajut ukhuwah dan tidak saling mengafirkan? Silakan buka kembali khutbah haji wada. Di situ ada pesan perdamaian untuk umat Islam dari Rasulullah saw: tidak mengafirkan atau hina sesama umat Islam.

Baca Yang lain

Nasihat Rahbar Untuk Suami Istri, Saling Membantu

Nasihat Rahbar Untuk Suami Istri, Saling Membantu Ketika dua orang hidup berdampingan dan menjadi pasangan hidup, ada beberapa kewajiban yang sama di antara keduanya. Seperti menanggung urusan rumah tangga dan beragam kerjasama yang berperan penting dalam memajukan rumah tangga. Kedua-duanya harus bekerjasama. Semua ini menjadi tanggung jawab yang sama antara suami dan istri. Oleh karenanya harus ada pembagian kerja. Terkadang tidak melakukan pembagian kerja, tapi yang lebih baik adalah harus ada pembagian kerja. Sebagian pekerjaan dilakukan oleh istri dan sebagian yang lain dilakukan oleh suami. Seperti semua kerjasama yang ada. Seperti semua orang yang seperjuangan.

Baca Yang lain