Situs Al Imamain Al Hasanain Pusat Kajian Pemikiran dan Budaya Islam

Akhlak

Ciri-ciri Orang Zuhud Menurut Pandangan Ghazali

Ciri-ciri Orang Zuhud Menurut Pandangan Ghazali

Cinta dunia dan cinta kepada Allah sekaligus dalam satu hati tidak mungkin terjadi. Keduanya, kata Imam Al-Ghazali, ibarat udara dan air dalam satu wadah. Bila air masuk, maka udara dalam wadah akan keluar karena keduanya takkan tertampung dalam satu wadah. Orang yang mencintai Allah akan sibuk dan bimbang dengan-Nya, bukan dengan yang lain. (Imam Al-Ghazali, 2018 M: IV/252). Wallahu a’lam.

Baca Yang lain

Bahaya Sifat Hasad Menurut Al-Quran

Bahaya Sifat Hasad Menurut Al-Quran Ayat ini menceritakan tentang anak-anak Nabi Adam as dan terjadinya sifat hasad. Hasad bisa membuat seseorang membunuh orang lain, walaupun orang lain itu adalah saudaranya sendiri. Dan setelah ia sadar bahwa ia adalah seorang pembunuh saudaranya sendiri, ia merasakan penyesalan dan penyesalan ini pun tak ada artinya.  

Baca Yang lain

Pengertian Ikhlas Menurut Malaikat Jibril as

Pengertian Ikhlas Menurut Malaikat Jibril as Mari kita jadikan tawakal, sabar, qanaah, zuhud, takwa, ikhlas, dan yakin menurut yang telah dijelaskan Jibril kepada Rasul saw sebagai dasar kita menjalani kehidupan kita.

Baca Yang lain

Apakah Akhlak Bukan Masalah Pokok dalam Islam ?

Apakah Akhlak Bukan Masalah Pokok dalam Islam ? Maka mari kita menjaga akhlak Islami kita agar menjadi penghias bagi agama mulia ini agar non-muslim pun dapat memandang keindahan Islam melalui akhlak kita.  

Baca Yang lain

Kejujuran dan Kebenaran(2)

Kejujuran dan Kebenaran(2) Dorongan dan pikiran untuk amal dan perbuatan seorang manusia adalah perumpamaan jiwa untuk tubuh. Dasar sebuah pekerjaan berada dalam niat dan pikiran seseorang sedangkan amal dan perbuatan seseorang pada dasarnya bermula dari niatnya.

Baca Yang lain

Kejujuran dan Kebenaran (1)

Kejujuran dan Kebenaran (1) Menurut pandangan Amirul Mukminin, Ali As, setiap orang dalam situasi apapun, dalam jabatan apapun dia, baik dia seorang juru bicara, seorang penulis, seorang pendidik, guru ataupun dia seorang kepala sekolah atau rektor universitas sekalipun

Baca Yang lain

Shalat dan Pendidikan Individual(1))

Shalat dan Pendidikan Individual(1)) Meskipun filsafat salat bukanlah rahasia bagi seseorang, akan tetapi pemberian atensi yang besar terhadap teks ayat dan riwayat Islam akan menuntun kita pada berbagai pekerjaan yang lebih mengakar dalam masalah ini.

Baca Yang lain

Antara Tulus dalam Keburukan dan Pamrih dalam Kebaikan

Antara Tulus dalam Keburukan dan Pamrih dalam Kebaikan Kehendak meraih keuntungan di dunia berupa ketenangan, keamanan, kenyamanan, kemakmuran, penghormatan dan sebagainya di balik setiap perbuatan buruk kepada sesama adalah indikator tiadanya kepercayaan tentang kerugian (dosa dan siksa) di akhirat.

Baca Yang lain

Akhlak Mulia sebagai Inti Agama

Akhlak Mulia sebagai Inti Agama Kemudian beliau mengatakan, “Ambillah mereka sebagai saksi agar kalian bisa melindungi harta dan tuntutan kalian juga agar kalian bisa memelihara adab dan pesan-pesan Allah Swt. Karena adab dan pesan-pesan Allah memberikan keberkatan. Jangan melanggarnya sebab kalian akan merugi.”

Baca Yang lain

Tawakal Dalam Pandangan Agama

Tawakal Dalam Pandangan Agama Bagaimana pun jika manusia hanya bersandar kepada Allah Swt dan menjadikan-Nya sebagai tempat berlindung, maka Dia pasti akan memberikan padanya kecukupan, sebagaimana dalam firman-Nya: Dan barangsiapa yang bertawakal kepada Allah niscaya Allah akan mencukupkan (keperluan)nya. Sesungguhnya Allah melaksanakan urusan (yang dikehendaki)Nya. Sesungguhnya Allah telah mengadakan ketentuan bagi tiap-tiap sesuatu. (QS. al-Thalaq [65]: 3)

Baca Yang lain

Tiga Bisikan Iblis

Tiga Bisikan Iblis Apa ketiga hal itu? Dia katakan, idzastakstara amalah. Jika dia sudah berhasil, aku jadikan orang yang merasa amalnya adalah amal yang banyak, merasa telah melakukan banyak hal yang baik. Itu yang pertama. Kedua, wa nasia dzanba, dan melupakan dosanya dan yang ketiga, wa dakhalal ujub, dan hatinya sudah dimasuki oleh rasa bangga dengan diri sendiri, ujub kepada diri sendiri.

Baca Yang lain

Pentingnya Pendidikan Akhlak Dalam kehidupan

Pentingnya Pendidikan Akhlak Dalam kehidupan Konsep akhlak seperti ini mutlak diperlukan dalam sistem sosial bermasyarakat atau bernegara. Tanpanya, kemajuan jaman tidak akan mampu menyelesaikan masalah-masalah sosial. Seperti tampak pada negara-negara maju yang justru memiliki masalah-masalah sosial yang jauh lebih kompleks. Seperti kesenjangan sosial, ketimpangan ekonomi, tingginya kasus perceraian dan gaya hidup individualism, dan hedonisme.

Baca Yang lain

Ingatlah Dua Hal ini, Akan Bertambah Kesabaranmu !

Ingatlah Dua Hal ini, Akan Bertambah Kesabaranmu ! Dan kedua, janji Allah Swt pasti benar. Ketika kita berpegang pada janji Allah bahwa disetiap kesulitan ada kemudahan, di setiap kesabaran ada kemenangan dan akhir bagi orang yang bertakwa adalah kesuksesan maka hati kita akan menjadi tenang dan yakin bahwa kesulitan kita saat ini pasti akan segera berlalu. Apabila Allah ingin merubah nasib kita, maka dalam sekejap segala sesuatu bisa berubah.

Baca Yang lain

Derajat-derajat Ujub

Derajat-derajat Ujub Orang yang telah mencapai tingkat ini akan menyangkal setiap perbuatan baik yang dilakukan orang lain dan mencatatnya dalam hati. Dalam hatinya ia melihat amal-amalnya bersifat ikhlas dan bebas dari cacat apapun. Ia merendahkan perbuatan baik orang lain tetapi membesar-besarkan perbuatan baiknya sendiri. Ia amat peka terhadap cacat orang lain tetapi lupa dengan cacat-cacat nya sendiri.

Baca Yang lain

Kisah Perampok yang Tobat karena Anak Muda Melakukan Hal Ini

Kisah Perampok yang Tobat karena Anak Muda Melakukan Hal Ini Sebuah kisah datang dari kitab Anisul Mu’minin karya Syaikh Shafwak Sa’dallah al-Mukhtar, kisah ini bercerita tentang seorang pemuda yang begitu teguh menjaga wasiat dari sang ibu, hingga membuat tobat perampok. Dalam kitab itu kisah ini berjudul “al-Shidqu thariq al-Najah“, jujur pangkal selamat.

Baca Yang lain

Ingin Masuk Surga, Hindari Sifat Sombong

Ingin Masuk Surga, Hindari Sifat Sombong Kekayaan, kekuasaan, ketampanan, dan kecantikan sering membuat manusia lupa diri, padahal semua kenikmatan yang mereka miliki adalah anugerah dari Allah swt. yang sewaktu-waktu bisa diambil kembali.  

Baca Yang lain

Lisan

Lisan Ayatullah Fatimi Naya hf menyampaikan: "masalah kita muncul darimana?! Kebanyakan masalah kita muncul dari lisan.

Baca Yang lain

Halusnya Tipu Daya Diri dari Setan

Halusnya Tipu Daya Diri dari Setan Seperti korban ujub dalam kemaksiatan yang bergerak maju selangkah demi selangkah sehingga sampai pada derajat kekufuran dan kemurtadan, demikian pula para korban ujub dalam ibadah bergerak dari tingkat ujub yang rendah menuju ke tingkat yang lebih parah. Tipu daya diri dan setan dalam hati dijalankan melalui rencana yang matang. Tidak mungkin setan mempengaruhi kalian yang bertakwa dan takut kepada Allah Swt untuk melakukan dosa membunuh atau berzina. Ia juga tidak mungkin mengusulkan kepada orang yang mulia dan berjiwa bersih untuk mencuri atau merampok.

Baca Yang lain

Lisan Digital(2)

Lisan Digital(2) Seseorang yang ketika berhadapan langsung memuji-muji dengan lisannya, sementara didunia maya dengan nama account palsu mencaci dan menghinakan. Dengan medsos manusia bisa memiliki lidah dua arah, dua sisi yang saling bertentangan.  

Baca Yang lain

Lisan Digital(1)

Lisan Digital(1) Pada kenyataanya dari sebagian orang ada yang sama sekali tidak bisa berucap, orang yang bisu tidak bisa berbicara sama sekali. Apakah orang yang bisu maka pasti aman dari bahaya lisan. Apakah lisan disini hanya bermakna lidah yang digunakan untuk mengucapkan kata-kata.

Baca Yang lain